REVIEW : FRUDIA MY ORCHARD PEACH HAND CREAM

by - November 05, 2019


Kalian seneng ga sih pakai hand cream gitu ?



Jujur sih aju B aja kalau pakai hand cream ada beberapa hand cream yang texturenya mirip handbody dan ga ngefek sih di tangan aku, cuman gatau kenapa suka sama si FRUDIA ini T^T huhu, jangan skip artikel ini ya guys. FRUDIA MY ORCHARD PEACH HAND CREAM ini jadi salah satu hand cream favorite akuu guys. Oiia kalau mau liat penampakan videonya bisa cek vido youtube di bawah ya :)





Awalnya iseng aku belanja di SOCIOLLA dan ternyata produk ini lagi diskon gitu, yawis lahh cobain ga ekspektasi macem - macem sih. Oiia btw kalian bisa pakai voucherku jika belanja di SOCIOLLA bakal dapat POTONGAN Rp 50.000 minimal pembelian 250k pakai kode ini yaa pas checkout :


Pas waktu barangnya dateng tuh, wowww FRUDIA MY ORCHARD PEACH HAND CREAM ini cute banget kemasannya se genggaman tangan enak di taruk tas, terus wanginya peach ga kaleng - kaleng.



Ku kira FRUDIA MY ORCHARD PEACH HAND CREAM tuh produk local ternyata Made in Korea hehe. Ada keterangan bahannya sih, mau juga gaa?. Oke aku bakal tulisin buat kalian deh wwkwk 

INGREDIENTS :
---------------------------------------------
Water, Glycerin, Cetyl Alcohol, Mineral Oil, Dipropylene Glycol, Dimethicone, Cydopentasiloxane, Stearyl Alcohol, Glyceryl Stearate, PEG-100 Stearate, Polysorbate 60, Myristyl Alcohol, Sorbitan Stearate, Acrylates/C10-30 Alkyl Acrylate Crosspolymer, Prunus Persica ( Peach ) Fruit Extract, Squalane, Erythritol, Butyrospermum Parkii (Shea) Butter, Punica Granatum Fruit Extract, Lauryl Alcohol, Coco-Caprylate/Caprate, Xanthan Gum, Potassium Hydroxide, Adenosine, Vitis Vinifera (Grape) Seed Oil, Prunus Armeniaca (Apricot) Kernel Oil, Prunus Serotina (Wild Cherry) Fruit Extract, 1,2-Hexanediol, Panthenol, Honey Extract, Solanum Lycopersicum (Tomato) Seed Oil, Punica Granatum Seed Oil, Mangifera Indica (Mango) Seed Oil, Citrus Paradisi (Grapefruit) Seed Oil, Honey Extract, Centella Asiatica Extract, Tocopherol, Disodium EDTA, Phenoxyethanol, Chlorphenesin, Fragrance.




REVIEW SINGKAT :
---------------------------------------------
♥ tinggi 13cm
♥ lebar 4 cm
♥ berat 30 gram
♥ desain kemasan cute 
♥ desain berwarna sesuai varian rasa
♥ harga Rp 55.000
♥ bisa beli di SOCIOLLA.COM
♥ bpom NA26180104221
♥ mudah di bawa ke mana aja
♥ bahan kemasannnya ringan
♥ wanginya peach banget
♥ cream berwarna putih pekat
♥ texture creamy
          
♥ mudah di di ratakan
♥ setelah aplikasi kulit jadi lembab dan halus


♥ kelembaban tidak tahan lama
♥ wangi peach memudar setelah di ratakan
♥ dan wanginya bikin relax



Aku suka pake ini apalagi pas di ruangan ber AC ngebantu banget sih, kulit tangan jadi lembab dan halus, apalagi harus ketemu banyak orang buat meeting pas salaman tangan kering gitu kaya kurang gimana gitu hhehe, Aku sih bakalan repeat buat order lagi, maybe nyobain varian yang lain kalii ya hehe. Musim pancaroba gini bikin kulit jadi aku sensitif. Agar kulit tetap sehat, jangan lupa minum air putih yang banyak ya guys, diimbangin sama pola hidup dan makan yang sehat, juga didukung perawatan dari luar .

Bagaimana FRUDIA MY ORCHARD PEACH HAND CREAM menurut kamu ?
Oiia share juga dong pengalaman kamu,
Sapa tau kita dapet wawasan baru.

Have a good day yaa  : )


FACEBOOK  |  TWITTER  | IG  |  YT
EMAIL : hi@tyeaan.id


You May Also Like

0 komentar